(021) 50829292 (IGD) (021) 50829282 Pencarian

Kecanduan Gaming? Coba Latihan Berbasis Realita Virtual atau Latihan Aerobik

Kecanduan gaming semakin menjadi perhatian, terutama di kalangan anak muda yang semakin terjebak dalam gaya hidup sedenter. Namun, tahukah Anda bahwa ada cara yang efektif untuk mengatasi kecanduan ini sekaligus meningkatkan kesehatan fisik?  Sebuah penelitian terbaru mengungkapkan bahwa latihan berbasis realitas virtual (Virtual Reality Training/VRT) dan latihan aerobik (Aerobic Training/AT) bisa menjadi solusi ampuh.

Virtual Reality Training: Solusi Masa Depan

Latihan berbasis realitas virtual menggunakan perangkat seperti Xbox Kinect, yang ...

Latihan Circuit Intensitas Tinggi: Solusi Kebugaran untuk Pekerja Perkantoran yang Super Sibuk

Banyak pekerja kantoran terjebak dalam gaya hidup yang kurang aktif akibat kesibukan pekerjaan sehari-hari. Duduk dalam waktu yang lama tanpa cukup aktivitas fisik dapat menyebabkan peningkatan risiko berbagai masalah kesehatan, termasuk obesitas, penyakit kardiovaskular, dan penurunan kekuatan otot. Di tengah kesibukan yang padat, bagaimana cara efektif untuk tetap bugar? 

Latihan Circuit Intensitas Tinggi (High-Intensity Circuit Training atau HICT) menjadi solusi populer bagi mereka yang mencari cara ...

Bakar Lemak, Tundukkan Insulin: Latihan Fisik untuk Remaja Obesitas

Obesitas pada anak dan remaja bukan hanya sekedar masalah penampilan. Keadaan ini menjadi pintu gerbang menuju berbagai gangguan metabolik yang serius. Salah satu tantangan terbesar adalah resistensi insulin, yang merupakan kondisi di mana tubuh tidak merespon insulin dengan efektif, meningkatkan risiko diabetes tipe 2, hipertensi, dan penyakit jantung di masa depan. Dalam konteks ini, latihan fisik menjadi pilihan intervensi yang sangat penting, namun masih sering diabaikan.

...

Latihan Beban: Kunci untuk Mengatasi Disfungsi Bahu dan Meningkatkan Fungsi Sendi

Nyeri dan disfungsi bahu sering kali menjadi masalah yang membatasi aktivitas sehari-hari dan mengurangi kualitas hidup, terutama bagi mereka yang mengalami Hypermobility Spectrum Disorder (HSD). Kondisi ini menyebabkan sendi dapat bergerak melampaui rentang gerak normal, yang seringkali diiringi dengan nyeri kronis dan ketidakstabilan sendi. Perdebatan terus berlangsung tentang jenis latihan yang paling efektif—latihan beban rendah atau beban tinggi—untuk memperbaiki fungsi bahu pada pasien dengan HSD.

Kondisi Hypermobility Spectrum ...

HIIT Untuk Pemula: Tingkatkan Kebugaran tanpa Alat dan Ruangan Luas

Di era modern ini, semakin banyak orang yang mencari cara untuk menjaga kebugaran tubuh tanpa harus pergi ke gym atau menggunakan peralatan mahal. Banyak yang tertarik pada High-Intensity Interval Training (HIIT) karena efektivitasnya dalam membakar kalori dan meningkatkan kebugaran dalam waktu singkat. Namun, seringkali yang menjadi kendala adalah kurangnya ruang dan alat untuk berolahraga. Apakah mungkin mendapatkan manfaat maksimal dari HIIT hanya dengan berat badan sendiri dan ruang ...