Diabetic Foot Self-Care: Hidup Berkualitas dengan Diabetes, Siapa Takut!
Penyandang diabates melitus (DM) memiliki beberapa risiko komplikasi penyakit, salah satunya adalah ulkus diabetikum. Ulkus diabetikum adalah luka terbuka berupa borok yang muncul pada bagian bawah kaki penderita diabetes melitus. Kenapa hal tersebut dapat terjadi?
Beberapa literatur menyebutkan sekitar 60% penyandang DM mengalami neuropati atau kerusakan saraf yang mengakibatkan penyandang DM mengalami penurunan kemampuan merasakan sensasi nyeri. Penurunan tersebut menyebabkan sinyal alami tubuh terhadap cedera, trauma, atau luka akan berkurang, sehingga ...